Kamis, 14 Agustus 2014

Cara Membuat Blog Gratis di Blogger

Sebagaimana yang telah kita ketahui bersama bahwa banyak cara atau layanan untuk membuat blog gratis diantaranya adalah blogger/blogspot, wordpress, joomla, blog detik dan lain-lain. Namun pada kesempatan ini, saya akan membahas bagaimana cara membuat blog khususnya blog yang berplatform blogger. Sebelum membahas lebih jauh tentang cara membuat blog, ada baiknya saya juga menjelaskan sedikit pengertian blog. Blog pada dasarnya disebut sebagai...

5 Teknologi yang Bisa Mengubah Dunia

VIVAnews - Perlahan tapi pasti, perkembangan teknologi dapat mengubah dunia, apapun jenisnya, bisa membantu manusia menghadapi persoalan di masa mendatang.Teknologi baru yang dapat menggantikan bahan bakar fosil, mengubah rumah menjadi pembangkit tenaga listrik, teknologi yang bisa menyelamatkan ribuan nyawa sampai kemungkinan menciptakan bentuk kehidupan baru.Bukan hanya sekadar inovasi, peneliti ke depan diharapkan menelurkan ide-ide brilian...

Rabu, 13 Agustus 2014

FAKULTAS PSIKOLOGI

         Fakultas Psikologi -UMM yang didirikan pada tanggal 28 juli 1986 dengan SK Pendirian : Departemen Pendidikan dan Kebudayaan No. 0502/0/1986, kini telah memasuki usia 27 tahun. Selama waktu itu kami mendidik ribuan mahasiswa yang datang dari berbagai wilayah di tanah air, mulai dari Sabang sampai Merauke. Motto kami adalah “mendidik dan membangun bangsa”. Melalui motto tersebut kami lebih banyak...

Universitas Muhammadiyah Malang

Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) adalah perguruan tinggi swasta terakreditasi "A" dengan Nomor SK: 074/SK/BAN-PT/Ak-IV/PT/II/2013, yang berpusat di kampus III terpadu Universitas Muhammadiyah Malang, Jalan Raya Tlogomas 246 Kota Malang, Jawa Timur. Universitas yang berdiri pada tahun 1964 ini berinduk pada organisasi Muhammadiyah dan merupakan perguruan tinggi Muhammadiyah terbesar di Jawa Timur. UMM termasuk dalam jajaran PTS terkemuka...

Gurihnya Nasi Goreng Mbah Man Kediri

       KEDIRI, KOMPAS.com — Di Kota Kediri, Jawa Timur, terdapat beragam tempat untuk memanjakan lidah bagi para penggemar kuliner. Salah satunya adalah nasi goreng Mbah Man, yaitu nasi goreng yang dikenal tanpa bahan penyedap dan menggunakan bara arang dalam proses pengapian. Nasi goreng Mbah Man terletak di pertokoan depan stasiun Kota Kediri. Bangunan warungnya jauh dari kesan modern. Namun, pembeli dari beragam...

Selasa, 28 Januari 2014

Apa Sih Konsep IQ - EQ - SQ Itu Sebenarnya ?

Udah jadi dambaan tiap ortu kalo anaknya itu bakal jadi anak yang pinter, cerdas dan berbudi pekerti luhur (sedaapp). Pasti lo sering ngalamin deh, didoain, diharepin, dipaksa, bahkan diomelin sama ortu cuma biar lo jadi pinter. Oleh karena itu, pasti lo ga asing dong sama singkatan IQ, yg merupakan singkatan dari Intelligence Quotient atau nilai kecerdasan seseorang. Belom juga ngerti tentang apa itu IQ, eeh udah ada lagi yang namanya EQ (Emotional...

Gimana Sih Caranya Manfaatin Waktu Secara Optimal ?

Pernah gak sih lu punya temen yang serba bisa dalam segala hal ? Dulu waktu gua masih kuliah, gua punya temen yang pinter banget, IPKnya nyaris sempurna, aktif jadi ketua organisasi kampus, jago maen bola, maen game-nya susah dikalahin, punya banyak gebetan, dan bisa jadi dia juga rajin menabung dan tidak sombong. Pokoknya tipikal dambaan setiap calon ibu mertua deh ! Nah biasanya seenggaknya kita bakal nemuin orang ajaib kayak gini dalam...

Senin, 27 Januari 2014

Ramalan Astrologi: Beneran Atau Omong Kosong Doang?

Apakah lo percaya astrologi? Apakah lo termasuk yang suka buka majalah hanya untuk ngeliat ramalan zodiak minggu ini? Gimana keadaan asmara lo minggu ini? Keuangan aman? Kesehatan drop karena sering begadang? Eits, sebelum lo tenggelam lagi dalam kata-kata manis zodiak, gw ingin menantang belief lo tentang astrologi. Melalui tulisan ini, gw akan mengajak lo melihat apa itu sebenarnya ramalan astrologi, dari mana sejarahnya, kenapa...

Apakah Ada Peningkatan Kecerdasan Pada Manusia?

Menurut lo, anak-anak jaman sekarang dibanding anak-anak jaman dulu (misalnya, jaman sebelum Indonesia merdeka deh), lebih cerdas yang mana? Well, kalau menurut data yang tersedia sih, lebih cerdas anak-anak jaman sekarang. Contohnya data yang ada di gambar di bawah ini: [Gambar diambil dari textbook Educational Pshychology – John W. Santrock] Di gambar di atas itu, lo lihat ada 2 kurva. Kurva pertama (yang sebelah kiri), itu adalah kurva yang...

Kata Siapa Maen Game Itu Gak Ada Manfaatnya?

Video game itu bagus buat lo Loh, kenapa gitu? Bukannya main video game itu cuma buang-buang waktu ya? Bukannya main video game itu ganggu kita belajar? Bukannya video game itu bikin kita bego ya? Gue mau bilang di tulisan ini, kalo semua itu salah. Video game itu buruk kalau lo mainnya kebanyakan. Nah, kata kuncinya adalah “kebanyakan”. Kalo kita lihat definisinya, kebanyakan artinya lebih dari yang dibutuhkan. Ya semua hal kalo kebanyakan,...